Definsi atau Pengertian Sleep Mode

Diposting oleh rezaprama on Sabtu, 08 Januari 2011


Definsi atau Pengertian Sleep Mode - Merujuk pada kondisi low power pada perlengkapan elektronik seperti komputer, televisi dan sebagainya. pemberlakuan mode ini akan menghemat banyak konsumsi daya dibandingkan dengan meninggalkan peralatan tersebut dalam kondisi menyala terus menerus.

Sleep Mode memiliki berbagai nama dalam sistem operasi yang berbeda. Stand-by pada Windows, Deep Sleep pada Mac dan Suspend pada Linux. ketika komputer memasuki sleep mode, daya listrik akan dihilangkan pada bagian-bagian tertentu dan untuk menghidupkannya kembali cukup menekan tombol Power.

{ 0 komentar... read them below or add one }

Posting Komentar

Butuh Koment | Silahkan untuk menyepam tapi jangan banyak2 | Ayo Berkoment yang banyak |
Anda tidak punya ID khusus untuk berkomentar? Gunakan pilihan Name/URL, isian URL bisa dikosongi atau diisi dengan alamat FB |
Saya menghargai berbagai Komentar Anda Walaupun Hanya Hai |